Lembaga Donasi One Care - Bersatu Peduli Bencana Nasional

Mari bantu dan terus dukung One Care untuk program kepedulian terhadap saudara - saudara kita yang tengah membutuhkan, karena kepedulian kita sangat berharga bagi mereka.

Bersatu Peduli Bencana Nasional

Bersatu peduli bencana nasional

Lokasi Donasi Seluruh Indonesia

Sampai dengan Tanpa Batas Waktu



Bantu sebarkan program ini melalui sosial media

Mari bantu dan terus dukung One Care untuk program kepedulian terhadap saudara - saudara kita yang tengah membutuhkan, karena kepedulian kita sangat berharga bagi mereka.

Deskripsi Program

Berdasarkan data yang dikeluarkan oleh Badan Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) untuk Strategi Internasional Pengurangan Resiko Bencana (UN-ISDR), Indonesia merupakan negara yang paling rawan terhadap bencana di dunia. Hal itu dibuktikan dengan rentetan bencana alam yang terjadi di Indonesia sejak 2018 hingga awal 2020 tahun ini, mulai dari banjir, gempa bumi, tsunami, gunung meletus, dll.

Bersatu Peduli Bencana Nusantara (BPBN) adalah salah satu program kemanusiaan dari One Care untuk penanggulangan dan kepedulian terhadap korban bencana alam di Indonesia dengan membangun partisipasi aktif seluruh komponen masyarakat guna memulihkan kembali psikis dan fisik korban terdampak bencana.

Tujuan BPBN:

- membantu korban bencana alam yang terdampak, baik material maupun non material.

- Menumbuhkan peran aktif masyarakat di Indonesia untuk berempati membantu saudaranya yang tertimpa bencana alam.

Jenis Kegiatan:

- Penyaluran bantuan darurat kepada masyarakat yang sedang terkena bencana alam. Bantuan berupa material maupun non material (bahan makanan pokok, trauma healing, dapur umum dan lainnya)

- Bantuan proses rehabilitasi fisik dan psikologis dengan pembangunan pemukiman sementara dan sekolah darurat serta sarana pendukung pemulihan pasca bancana.

Donatur Penerimaan Lain

Donatur Online Fundraising

Bantu sebarkan program ini dengan menjadi Fundraiser (penyebar amal baik)

atau Anda bisa membantu menyebarkan kebaikan

Sosial media terkait program